Sebutkan akibat tidak mendapatkan hak sebagai warga negara dalam kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari RABIAHALTAFUNISA pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan akibat tidak mendapatkan hak sebagai warga negara dalam kehidupan sehari-hari​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. tidak mendapatkan jaminan perlindungan dari hukum.

2. tidak mendapatkan keadilan.

3. tidak bisa bertahan hidup.

4. tidak bisa memenuhi kebutuhan sehari hari.

5. tidak memperoleh kesempatan dalam pemerinahan.

Penjelasan:

Menurut KBBI, hak adalah sesuatu yang benar, milik, kewenangan, dan kekuasaan untuk berbuat sesuatu (karena telah ditentukan oleh undang-undang, aturan, dan sebagainya).

Selain itu, hak juga dapat diartikan sebagai wewenang yang dimiliki setiap orang atas sesuatu.

Lalu, berdasarkan buku Filsafat Hukum: Apa dan Bagaimana Filsafat Hukum Indonesia (2006), disebutkan bahwa hak adalah segala sesuatu yang harus didapatkan oleh setiap individu yang telah ada sejak masih dalam kandungan.

Hak-hak kita sebagai manusia bisa disebut juga sebagai hak asasi. Hak-hak kita sebagai manusia ini meliputi sesuatu yang kita terima dalam konteks suatu negara dimana kita berada.

Notonegoro pernah mengatakan bahwa hak adalah sesuatu yang diperoleh seseorang sebagai warga negara. Hak ini bersifat tidak dapat diintervensi oleh kekuasaan apapun juga, termasuk kekuasaan pemerintah.

semoga membantu kak!

tetap semangat !!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shirasafa2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22