apa akibatnya jika hak seseorang untuk menggunakan suaranya dalam pemilu

Berikut ini adalah pertanyaan dari arinandriana894 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

apa akibatnya jika hak seseorang untuk menggunakan suaranya dalam pemilu tidak dipenuhi dan dilaksanakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

salah satu akibatnya adalah memperbesar potensi manipulasi suara. Saat seorang pemilih tidak menggunakan hak pilih, tersisa satu surat suara yang tak terpakai. Maka, suara yang tak digunakan tersebut membuka potensi manipulasi suara oleh oknum yang mungkin melakukan kecurangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrap18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 15 Apr 22