36. Tulislah tiga contoh sikap yang dapat menumbuhkan semangat persatuan

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadsyamsuri276 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

36. Tulislah tiga contoh sikap yang dapat menumbuhkan semangat persatuan dan kesatuan bangsa dalam sosialisasi dengan adik kelas.​tolong cepat dijawab ya jangan ngasal kalo ngasal nggak dapet poin

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • meniadakan senioritas, namun bukan berarti tidak menjaga sopan santun.
  • mengajak adik kelas bicara dengan santai agar adik kelas merasa nyaman

  • tidak membentak atau menyuruh hal yang tidak tidak agar tidak terjadi perundungan atau penindasan sepihak

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh opalakapu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22