1. Linda dan keluarganya yang berasal dari Bandung berwisata ke daerah

Berikut ini adalah pertanyaan dari nxjxksmsm pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Linda dan keluarganya yang berasal dari Bandung berwisata ke daerah Jawa Tengah. Saat waktu makan siang tiba, mereka singgah di sebuah rumah makan yang bangunannya berbentuk rumah adat Jawa Tengah, Rumah Joglo.
Tuliskan manfaat dari dibuatnya rumah makan berbentuk rumah adat daerah setempat seperti yang dikunjungi Linda dan keluarganya!



2.

Ibu mengajak Intan untuk menghadiri acara sunatan sepupunya. Ibu meminta Intan untuk memakai baju kebaya ke acara tersebut. Akan tetapi, Intan menolak dan ingin memakai pakaian modern saja. Menurut Intan, memakai kebaya akan membuatnya tampak kuno dan ketinggalan zaman.

a. Apakah Intan sudah menunjukkan upaya untuk melestarikan pakaian adat Indonesia?
b. Apa akibat dari sikap Intan tersebut? Jelaskan!



Tolong dijawabka jangan asal ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.-Memperkenalkan budaya Jawa Tengah kepada orang lain
-Melestarikan budaya Jawa Tengah
-Membuat Linda dan keluarganya menghargai dan menghormati rumah makan adat daerah

2. a.Belum
b.-Membuat diri nya sendiri tidak menghargai&menghormati budaya Indonesia
-Bisa dilihat orang sebagai orang yang tidak mempunyai sikap baik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chyntiaputria dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22