34. Contoh perilaku yang dapat memperkokoh semangat kebangsaan dalam kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari diyahsu7 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

34. Contoh perilaku yang dapat memperkokoh semangat kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari adalah .... Hal yang dapat menghambat atau tantangan dari contoh perilaku tersebut adalah ...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini contoh perilaku memperkokoh semangat kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari:

  • Saling menghormati antar teman yang memiliki perbedaan dengan kita.
  • Tidak mengejek atau menghina teman yang memiliki perbedaan dengan kita, entah ras, pendidikan dll.
  • Menumbuhkan sikap toleransi antar golongan yang memiliki perbedaan mendasar dengan kita.
  • Selalu membeli produk dalam negeri untuk mendukung ekonomi daerah.

Hal yang dapat menghambat dari contoh tersebut adalah

  • kurangnya sikap toleransi yang dimiliki oleh diri sendiri.
  • Rendahnya sikap saling menghormati antar teman yang memiiki perbedaan.
  • Membeli barang atau branded impor dari luar negeri meski padahal dari dalam negeri ada produk yang lebih murah dan penggunaan tetap bagus.

Pembahasan

Semangat kebangsaanjuga bisa disebut sebagai rasanasionalisme dan patriotisme, nasionalisme adalah sikap cinta tanah air kepada Indonesia, sedangkan patriotisme adalah perasaan rela berkorban demi kepentingan negara atau kepentingan bersama.

Pentingnyasetiap warga negaramemiliki semangat kebangsaan adalah sebagai bukti nyata ia cinta dan hormat terhadap bangsanya sendiri, dengan begitu pemuda yang memiliki rasa cinta dan hormat tersebut dapat mendorong untuk melakukan hal yang terbaik bagi bangsanya, menjaga ketuhan dan meningkatkan martabat bangsa.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang jelaskan arti semangat kebangsaan yomemimo.com/tugas/574663

Materi tentang bentuk semangat dan komitmen kebangsaan yomemimo.com/tugas/14327212

Materi tentang bentuk semangat dan komitmen kebangsaan para pendiri negara yomemimo.com/tugas/15074175

Detil jawaban

Kelas: VIII

Pelajaran: Ppkn

Bab: Bab 6 – Memperkuat Komitmen Kebangsaan

Kode: -

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cahyoadin06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22