1.Bagaimana cara menghormati agama lain yang sedang merayakan hari raya?

Berikut ini adalah pertanyaan dari aulia6095 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Bagaimana cara menghormati agama lain yang sedang merayakan hari raya? 2.Mengapa kita harus menghargai Budaya daerah lain ?3.Apa manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara ?
4.Sebutkan enam agama di Indonesia beserta tempat ibadahnya!
5.Bagaimana cara mencegah terjadinya perpecahan bangsa Indonesia yang majemuk ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 mengucapkan selamat hari raya. berkunjung untuk menghomati perayaan hari raya.

2 karena sudah dijelaskan dalam bhineka tunggal ika, berbeda-beda tapi tetap satu, kita diharuskan saling menghormati dan menghargai agar budaya indonesia tidak terpecah belah

3 1 Menjaga kerukunan di tengah perbedaan yang begitu beraneka ragam.

2.Memudahkan bangsa Indonesia untuk berkembang.

3.Menciptakan suasana yang aman dan nyaman bagi setiap warga negara.

4.Memudahkan untuk mengatasi gangguan yang muncul baik dari dalam maupun dari luar.

4 Islam masjid

katolik dan kristen protestan gereja

Hindu pura

Buddha Wihara

Koghucu Klenteng

5 -Ikut melestarikan kebudayaan Indonesia, misalnya dengan mempelajari bahasa atau tari daerah.

-Tidak menjelek-jelekkan kebudayaan daerah lain.

-Menghormati pemeluk agama yang sedang beribadah.

semoga membantu!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salsa180410 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22