ketika berkeliling pasar kamu melihat ada pedagang yang melakukan jual

Berikut ini adalah pertanyaan dari dejakyuut pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Ketika berkeliling pasar kamu melihat ada pedagang yang melakukan jual beli menggunakan bahasa daerahnya masing-masing hal tersebut merupakan bentuk keberagaman sosial budaya dalam bidanga.bahasa
b.ekonomi
c.pendidikan
d.politik
no Jawab asal-!
gtw? skip​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal :

ketika berkeliling pasar kamu melihat ada pedagang yang melakukan jual beli menggunakan bahasa daerahnya masing-masing hal tersebut merupakan bentuk keberagaman sosial budaya dalam bidang

a.bahasa

b.ekonomi

c.pendidikan

d.politik

 \tt \orange{Jawaban :}

a. bahasa.

Penjelasan :

karena, disaat seseorang menggunakan bahasa daerahnya masing - masing dengan masyarakat disekitarnya , dan termasuk keragaman bahasa.

 \tt \blue{Answer\: by :}  \tt \purple{@} \tt \pink{NMF³²}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nyaramarthafenza32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 30 Jul 22