Sikap yang sesuai dengan sila kedua Pancasila adalah .... a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari fandibayu10 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sikap yang sesuai dengan sila kedua Pancasila adalah .... a. mengobati tangan teman yang tertusuk duri b. membeda-bedakan teman sesuai sukunya c. menjauhi teman yang berbeda agama d. mendengarkan saat teman berbicara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.mendengarkan saat teman berbicara

Penjelasan:

karena mendengarkan saat teman berbicara adalah suatu cara untuk adil kepada setiap orang dan karena setiap orang pasti punya hak masing-masing

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sucisp14 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Nov 22