9. Rumah tangga konsumen (RTK) dan rumah tangga produsen (RTP)

Berikut ini adalah pertanyaan dari yasminrenur2485 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

9. Rumah tangga konsumen (RTK) dan rumah tangga produsen (RTP) melakukan pembayarn pajak kepada pemerintah. Selanjutnya, pemerintah memberikan sarana publik bagi masyarakat. Pernyataan tersebut merupakan interaksi timbal balik yang terjadi dalam circular flow diagram pada perekonomian....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dengan adanya pajakyangdibayarkan oleh rumah tangga produsen (RTP) dan rumah tangga konsumen (RTK), pemerintahbisa mendirikansarana publikbagimasyarakat. Jumlah sektor dari circular flow diagramyang sesuai denganinteraksi timbal balikyang ada pada pernyataan tersebut adalah3 sektor.

Pembahasan

Arus ekonomi tiga sektor adalah suatu diagram yang menggambarkan adanya hubungan antara RTK, RTP, dan pemerintah. Pada arus ekonomi tiga sektor, kita bisa melihat bahwa ketiga pelaku ekonomi tersebut pada dasarnya memiliki hubungan yang sangat kuat. Salah satu hubungan yang terjadi adalah untuk bisa menjalankannya perannya sebagai produsen, pemerintah memerlukan sumber pendapatan yang salah satunya berasal dari pajak yang dibayarkan oleh RTK dan RTP kepada pemerintah.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22