Apa manfaat membuat keputusan bersama dalam keluarga​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lj7240543 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa manfaat membuat keputusan bersama dalam keluarga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menghindari adanya perselisihan karena tidak menerima keputusan.

Meningkatkan keharmonisan keluarga.

masalah akan cepat terselesaikan.

tidak terjadi kesalahan pahaman antar anggota keluarga.

musyawarah akan menjadi kebiasaan bagi anak" nya sehingga jika sudah besar nanti, anak" akan melakukan musyawarah apabila ada masalah.

jadikan jawaban terbaik :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh palistiilirafg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Jan 23