Bagaimana investor tertarik menanamkan modal di singapura?

Berikut ini adalah pertanyaan dari priscillakhierennaul pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana investor tertarik menanamkan modal di singapura?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di Singapura, tidak ada pajak penambahan aset. Tidak ada pajak pewarisan. Kepemilikan asing diakui pemerintah. Warga negara asing bisa mendapatkan pinjaman bank hingga 70 persen. Bunga pinjaman bank di bawah dua persen. Peraturan penjualan propertinya pun transparan. jadi investor mana yang tidak mau untuk berinvestasi disana?

Penjelasan:

semoga bermanfaat ᰔᩚ

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rohmanfaiz862 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Jun 22