Tuliskan Hak dan kewajiban Warga negara di rumah, sekolah, dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Tiaraputrikekegaming pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan Hak dan kewajiban Warga negara di rumah, sekolah, dan di lingkungan masyarakat !!Jawaban nya harus

rumah : minimal 5
sekolah : minimal 5
Lingkungan masyarakat: 5

note:

Itu termasuk Hak dan kewajiban yaa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

rumah :

kewajibannya : menyapu halaman rumah.

  • Membantu orang tua.
  • Mematuhi peraturan keluarga.
  • menghemat energi listrik.

hak:

  • Hak Mendapatkan Akses Kesehatan.
  • Hak Anak di Rumah untuk Bermain.
  •  Hak untuk Mendapatkan Pendidikan.
  • Hak Mendapatkan Perlindungan.
  • Hak Mendapatkan Kesejahteraan.

sekolah.

kewajiban :

  • belajar .
  • mematuhi tata tertib.
  • disiplin.
  • rajin.

hak :

  • dapat fasilitas .
  • keamanan
  • mendapat ilmu.

lingkungan :

kewajiban :

  • Menjaga Kebersihan Lingkungan.
  • Melestarikan Alam di Sekitar.
  • Mematuhi Aturan dan Norma di Masyarakat.

hak :

  • mendapar kenyaman.
  • fasilitas yang bersih .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Erpramzz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22