Sebutkan salah satu manfaat adanya globalisasi dalam bidang ilmu pengetahuan

Berikut ini adalah pertanyaan dari letsmoon4u pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan salah satu manfaat adanya globalisasi dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ini yang teknologo

Penjelasan:

Globalisasi Mendorong Perkembangan Teknologi

Meningkatnya intensitas arus pengetahuan global menunjukkan manfaat penting dari globalisasi. Meskipun dalam perjalanannya globalisasi telah banyak dikritik karena kemungkinan efek samping negatifnya, penelitian oleh imf.org menunjukkan bahwa globalisasi telah membantu memperkuat penyebaran teknologi lintas batas dalam dua cara.

Pertama, globalisasi memungkinkan negara-negara memperoleh akses yang lebih mudah terhadap pengetahuan asing. Kedua, meningkatkan persaingan internasional, termasuk sebagai akibat dari munculnya perusahaan-perusahaan pasar berkembang, dan hal ini memperkuat insentif perusahaan untuk berinovasi dan mengadopsi teknologi asing.

Silahkan pilih sendiri

hehe

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hayumuu0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 13 Jan 23