Tulislah masing-masing tiga contoh peraturan pemerintahan pusat dan peraturan pemerintahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurkandre pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tulislah masing-masing tiga contoh peraturan pemerintahan pusat dan peraturan pemerintahan daerah ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

10 contoh peraturan pusat

-:peraturan wajib belajar.

- peraturan lalulintas.

- peraturan tentang korupsi.

- peraturan perundang undangan tentang narkotika.

- peraturan perundang undangan tentang

- perlindungan anak.

- peraturan perundang undangan tentang Hak

- Asasi manusia.

- peraturang tentang pajak.

- peraturan tentang otomi daerah.

5 contoh peraturan daerah

- Perda tentang larangan merokok di tempat umum.

- Perda tentang pengelolaan pasar dan tempat jualan.

- Perda tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW).

- Peraturan tentang kendaraan umum.

Perda tentang kebersihan lingkungan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MasLeader dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 11 Jun 22