1.Untuk mencegah dampak buruk dari globalisasi,kita perlu memegang teguh....dan.....2.Globalisasi menyebabkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari angelinaflorencia04 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Untuk mencegah dampak buruk dari globalisasi,kita perlu memegang teguh....dan.....2.Globalisasi menyebabkan barang-barang buatan luar negeri semakin.... pasaran ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Memegang teguh Nilai dan Norma.

2. Banyak di jual di pasaran.

Penjelasan: Globalisasi, atau integrasi internasional, adalah proses integrasi dan interaksi bertahap di antara entitas, individu, dan negara yang berbeda di seluruh dunia.

Dampak Positif: Kemudahan komunikasi tanpa mengenal ruang dan waktu. Pencarian informasi yang cepat, tepat, dan akurat. Meningkatkan hubungan diplomatik sebagai bentuk kerja sama internasional. Meningkatkan potensi pertumbuhan ekonomi.

Dampak Negatif: Dampak negatif globalisasi di bidang sosial budaya adalah: Meningkatnya berbagai macam gaya hidup modern yang merusak moral, kepribadian, dan budaya setempat. Contohnya adalah meningkatnya individualisme, sekularisme, hedonisme, dan pragmatisme.

Globalisasi memiliki banyak Dampak Positif, namun di sisi lain juga memiliki banyak Dampak Negatif. Agar kita dapat mencegah Dampak Negatif tersebut, kita dapat melakukan cara-cara di bawah ini, yaitu:

1. Memahami dan Mengamalkan Nilai-Nilai Pancasila

2. Mencintai Produk dalam Negeri

3. Menyaring Informasi dan Budaya Asing yang Masuk

4. Melestarikan Kebudayaan dan Tradisi

5. Memupuk Nilai Nasionalisme dalam Diri

Sumber: Dikutip dari Berbagai Sumber

Jadikan jawaban tercerdas ya:)

Signed,

@YuuDaFei

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YuuDaFei dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Jan 23