berilah penjelasan proses akulturasi budaya berdasarkan gambar tersebut!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hecayyg pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Berilah penjelasan proses akulturasi budaya berdasarkan gambar tersebut!​
berilah penjelasan proses akulturasi budaya berdasarkan gambar tersebut!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Masjid Menara Kudus namanya. Masjid ini dipercaya merupakan peninggalan salah satu Wali Songo, yakni Sunan Kudus. Masjid yang didirikan sekitar abad 15 atau 16 Masehi ini merupakan potret akulturasi antara Islam dan Hindu. Yang paling ikonik dari masjid ini adalah adanya menara setinggi 18 meter berbahan batu bata.

Penerapan budaya Hindu dalam Masjid Menara Kudus dapat dilihat dari pembagian bagian menara menjadi tiga, yaitu kaki, badan, dan puncak bangunan khas Jawa-Hindu. Atap tajug bertingkat dua, penggunaan ornamen-ornamen, dan adanya candi siku yang berada di pintu masuk juga menjadi bukti akulturasi budaya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sebonk77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22