Apakah makna dari negara majemuk, dan makna persatuan dan kesatuan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari darrellmade pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah makna dari negara majemuk, dan makna persatuan dan kesatuan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Negara yang terdiri dari banyak suku, agama, budaya, serta bahasa daerah yang berbeda.

Menurut KBBI, persatuan merupakan gabungan dari beberapa bagian yang telah bersatu, perserikatan atau serikat. Sementara, kesatuan adalah perihal satu, keesaan, satuan dan sifat tunggal. Kesatuan dapat pula diartikan, sebagai hasil dari persatuan yang telah mengakar dengan kuat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanyyoyo655 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 24 Feb 23