Berikut ini adalah pertanyaan dari keisyakeisya2901 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Seseorang membeli dan menggunakan produk-produk dalam negeri dalam kehidupan sehari-hari. Apa sikap yang ditunjukkan orang tersebut?
Jawab:
3. la membimbing para pekerjanya hingga mampu menghasilkan karya yang kreatif. la juga mengapresiasi karya kreatif yang dihasilkan para pekerjanya. Dengan begitu, para pekerja mempunyai semangat untuk berkembang. Sikap apakah yang dapat dikembangkan berdasarkan ilustrasi tersebut?
Jawab:
4. Sebutkan efek globalisasi terhadap kesadaran masyarakat di berbagai bidang!
Jawab:
5. Bacalah paragraf berikut! Suatu ketika, datang kesempatan bagi wirausaha kecil di Bandung untuk ikut memperkenalkan produk khasnya di sebuah pameran produk karya Indonesia di Jakarta. Euis berusaha keras untuk ikut pameran ini. Ia bahkan mencari informasi cara membuat brosur produk yang menarik. Ia juga bekerja sama dengan temannya yang pandai bertukang untuk membuat tampilan area pameran yang berbeda. Sikap apa sajakah yang dapat ditiru dari Euis?
Jawab:
plis tolong jawab sekarang juga besok di kumpulkan
nanti aku kasih jawaban tercerdas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Manfaat Mencintai Produk dalam Negeri
Melestarikan budaya bangsa.
Mendukung perekonomian bangsa.
Meningkatkan pendapatan dan devisa negara.
Meningkatkan kesejahteraan para pekerja lokal.
Meningkatkan kegiatan ekonomi kreatif.
Meningkatkan jumlah produksi di berbagai usaha kecil.
Apa Manfaat Menggunakan Produk dalam Negeri?
Meningkatkan Lapangan Pekerjaan. ...
Meningkatkan Perekonomian dalam Negeri. ...
Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat. ...
Mengurangi Angka Kriminalitas. ...
Harga Cenderung Lebih Murah. ...
6. Meningkatkan Kualitas Kegiatan Ekonomi dalam Negeri.
2.mencintai produk negri
Penjelasan:
3.sikap pantang menyerah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh motovlogkudus15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 21 Jan 23