Sikap toleran terhadap keragaman suku,bahasa,dan agama harus kita kembangkan.a. mengapa

Berikut ini adalah pertanyaan dari yancezsip pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sikap toleran terhadap keragaman suku,bahasa,dan agama harus kita kembangkan.a. mengapa kita harus bersikap toleran terhadap berbagai keragaman yang ada di Indonesia?
b. tulislah dua contoh sikap toleran terhadap keragaman yang biasa kamu lakukan di sekolah
c. apa akibatnya jika kita tidak bersikap toleran terhadap keragaman suku,bahasa,dan agama?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. mengapa kita harus bersikap toleran terhadap berbagai keragaman yang ada di Indonesia?

jawaban = supaya terciptanya persatuan dan kesatuan.

b.tulislah dua contoh sikap toleran terhadap keragaman yang biasa kamu lakukan di sekolah!

jawaban= menghargai teman yang berbeda kepercayaan dan tidak memilih milih teman dalam berteman.

c. apa akibatnya jika kita tidak bersikap toleran terhadap keragaman suku,bahasa,dan agama?

jawaban = timbulnya konflik , terjadi perpecahan, masyarakat yg berbeda kepercayaan tidak lah nyaman.

Penjelasan:

terimakasih banyak ya yg sudah menggunakan jawaban ini jikalau Memang tidak tepat jawabannya maaf ya ☺️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melindayulia230 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22