Berikut ini adalah pertanyaan dari fatimahnuno41 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Tuliskan bentuk toleransi atas keberagaman jenis budaya yanga ada di sekitar lingkungan tempat tinggal kalian! Tuliskan dalam bentuk paragraf!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Menghargai dan menghormati budaya orang lain, karena setiap orang memiliki budaya dan ciri masing-masing di setiap daerahnya.
2. Menghargai setiap keyakinan dan kepercayaan yang dianut oleh orang lain.
3. Bekerja sama dan tolong menolong antar sesama, tanpa membedakan satu sama lain.
4. Melakukan hal yang paling sederhana sebagai bentuk toleransi, seperti 3S, sapa, salam, dan senyum. Misalnya, ketika kita bertemu dengan orang lain di lingkungan sekitar, kita harus menyapa untuk mempererat silaturahmi antar sesama.
5. Menghormati perbedaan pendapat dan lebih mengutamakan musyawarah untuk mencapai mufakat, agar mencegah terjadinya perdebatan.
Dengan menerapkan toleransi dalam kehidupan sehari-hari, persatuan akan terbentuk pada masyarakat di Indonesia. Apabila toleransi tidak ada lagi di Indonesia, perpecahan pasti akan terjadi. Itulah 5 bentuk sikap toleransi atas keragaman budaya di tempat tinggalmu
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh renitanoviyanti176 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 08 Jul 22