menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat merupakan perilaku yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari antoniuspetra7 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat merupakan perilaku yang sesuai Pancasila yang dilambangkan....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab: Lambang pohon beringin, yaitu pada sila Pancasila yang ke tiga.

Yang berbunyi: Persatuan Indonesia.

Contoh lainnya dri prilaku yg sesuai dgn sila Pancasila ke 3:

• Sanggup dan rela berkorban apabila dibutuhkan

• Selalu membeli produk² buatan Indonesia

• Saling menjaga toleransi antar umat beragama

• Harus menumbuhkan rasa cinta terhadap tanah air

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abilkoto87 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Nov 22