tuliskan kembali hak, kewajiban, dan tanggung jawab anak dalam keluarga,sekolah,dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari kenzobtr4b pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

tuliskan kembali hak, kewajiban, dan tanggung jawab anak dalam keluarga,sekolah,dan masyarakat (minimal 7)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • Hak dan Kewajiban dalam Keluarga

Contoh Hak dalam Keluarga:

1. Berhak mendapatkan kasih sayang dan perhatian dari dari anggota keluarga yang lain.

2. Berhak mendapatkan perlindungan dan rasa aman dalam keluarga.

3. Berhak mendapatkan makanan yang bergizi.

4. Berhak dihormati dari anggota keluarga yang lain.

5. Berhak untuk bermain

6. Berhak untuk mendapatkan perhatian dari orang tua

7. Berhak minuman yang bergizi.

Contoh Kewajiban dalam Keluarga:

1. Melaksanakan tugas sebagai anggota keluarga sesuai dengan tugasnya.

2. Membantu pekerjaan orang tua di rumah, seperti membantu ibu membersihkan tempat tidur dan sebagainya.

3. Berpamitan dengan orang tua ketika akan pergi ke sekolah.

4. Melindungi anggota keluarga.

5. Mematuhi peraturan keluarga

6. Menjaga kebersihan rumah

7. Mendengarkan nasihat orangtua

  • Tanggung jawab

tanggung jawab di lingkungan rumah

1. menghormati orang tua

2. menyayangi adik dan kakak

3. mengerjakan pekerjaan yang diperintahkan orang tua

di lingkungan sekolah

1. menghormati guru kepala sekolah dan staf

2. mengerjakan ketertiban di kelas maupun di sekolah

3. mengerjakan kebersihan di sekolah

di lingkungan masyarakat

1. menghormati orang tua di dalam masyarakat

2. ikut serta dalam siskamling untuk menjaga keamanan di lingkungan

3.menjaga kebersihan lingkungan masyarakat

semoga membantu jika ada kesalahan saya minta maaf

  • Hak dan Kewajiban dalam sekolah

contoh hak di sekolah

1. Bergaul dengan sesama warga belajar tanpa membedakan suku, ras, agama, dan budaya.

2. Mendapatkan perlakuan yang sama dari pengajar dalam pelaksanaan proses pembelajaran di sekolah.

3. Mendapatkan bimbingan dari pengajar.

4. Berhak untuk menggunakan semua fasilitas yang ada di lingkungan sekolah.

5. Berhak untuk mengikuti kegiatan organisasi di sekolah

6. Berhak mendapatkan perlakuan yang adil di sekolah

7. Berhak mendapatkan toleransi dalam berbagai aspek

8. Berhak untuk memberikan saran yang sifatnya membangun

Contoh Kewajiban di Sekolah:

1. Berkata sopan dan santun terhadap pengajar, teman, dan semua staf yang ada di sekolah.

2. Menjaga nama baik sekolah di mana pun kita berada.

3. Mengikuti pelaksanaan proses pembelajaran di sekolah dengan tertib.

4.Mengerjakan tugas dan mengumpulkannya dengan tepat waktu

5. Melaporkan jika ada pelanggaran

6. Tidak berbuat curang seperti mencontek

7. Tidak membeda-bedakan teman

  • Hak dan kewajiban di Lingkungan Masyarakat

Contoh Hak di Lingkungan Masyarakat:

1. Berhak memiliki kesempatan yang sama untuk menyampaikan pendapat di lingkungan sekitar.

2. Berhak mendapatkan rasa aman dan nyaman dalam kehidupan dengan tetangga dan lingkungan sekitar.

3. Berhak mendapatkan kedudukan yang sama dalam masyarakat.

4. Berhak untuk dihormati dan dihargai

5. Berhak untuk mendapatkan penghidupan yang layak

7. Berhak untuk mendapatkan perlindungan hukum

8. Berhak mengutarakan pendapat

Contoh Kewajiban di Lingkungan Masyarakat:

  1. Menjaga kebersihan lingkungan sekitar
  2. Menjaga kebersihan lingkungan sekitarTidak membuat kebisingan yang dapat mengganggu masyarakat sekitar
  3. Menjaga kebersihan lingkungan sekitarTidak membuat kebisingan yang dapat mengganggu masyarakat sekitarTidak melakukan aksi vandalisme
  4. Menjaga kebersihan lingkungan sekitarTidak membuat kebisingan yang dapat mengganggu masyarakat sekitarTidak melakukan aksi vandalismeMenjaga fasilitas publik
  5. Menjaga kebersihan lingkungan sekitarTidak membuat kebisingan yang dapat mengganggu masyarakat sekitarTidak melakukan aksi vandalismeMenjaga fasilitas publikMenjaga kerukunan lingkungan
  6. Menjaga kebersihan lingkungan sekitarTidak membuat kebisingan yang dapat mengganggu masyarakat sekitarTidak melakukan aksi vandalismeMenjaga fasilitas publikMenjaga kerukunan lingkunganMematuhi peraturan lalu lintas
  7. Turut serta dalam kegiatan masyarakat seprti gotong-royong, kerja bakti, dan juga perayaan kemerdekaan

  • tanggung jawab

di lingkungan rumah

1 menghormati orang tua

2 menyayangi adik dan kakak

3 mengerjakan pekerjaan yang diperintahkan orang tua

di lingkungan sekolah

1 menghormati guru kepala sekolah dan staf 2 mengerjakan ketertiban di kelas maupun di sekolah

3 mengerjakan kebersihan di sekolah

di lingkungan masyarakat

1 . menghormati orang tua di dalam masyarakat

2. ikut serta dalam siskamling untuk menjaga keamanan di lingkungan

3. menjaga kebersihan lingkungan masyarakat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh siapaajaboleh2495 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Dec 22