sebutkan kelebihan dan kekurangan atau sisi positif dan negatif dari:

Berikut ini adalah pertanyaan dari almirakhansakirani pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan kelebihan dan kekurangan atau sisi positif dan negatif dari: “Meningkatkan sikap sopan santun, komunikasi, kreativitas, serta siswa yang inovatif”[Tolong segera dijawab]​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

kelebihan/sisi positif

kelebihan untuk melakukan hal yang baik itu sama hal nya baik kepada diri sendiri

  1. keberadaan kita akan di senangi oleh orang lain
  2. sebagai mahkluk sosial kita akan lebih dihargai jika kita memberikan pendapat dengan sopan santun,
  3. kita dapat membuat atau menghasilkan uang dari kreativitas kita tanpa menjatuhkan usaha orang lain
  4. lebih banyak teman dan ada tempat dimana kita berdiskusi

kekurangan/sisi negatif

kekurangan untuk melakukan hal negatif akan berdampak buruk buat orang lain bahkan diri sendiri

  1. tidak memiliki teman
  2. dikucilkan dalam kegiatan
  3. Tidak disenangi orang lain
  4. tidak bisa menempatkan diri

sebenarnya banyak sisi negatif jika kita tidak memiliki sopan santun, komunikasi, kreativitas,inovatif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BasariaRevalina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jul 23