Berikut ini adalah pertanyaan dari anugrahekoharjanto pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Gotong royong menciptakan kerapihan dan kerukunan. Pola hidup gotong royongdapat dilakukan dengan mengubah benda benda sekitar menjadi lebih rapi.
Pembahasan :
Persatuan adalah konsep menyatukan berbagai macam perbedaan baik kebudayaan, sosial, agama, ras, suku bangsa dalam satu wadah Nusantara. Konsep kesatuan wilayah mencakup beberapa hal diantaranya adalah kesatuan hukum, kesatuan politik, kesatuan sosial budaya dan kesatuan pertahanan keamanan.
Manfaat persatuan dan kesatuan diantaranya adalah sebagai berikut :
• Dengan adanya persatuan dan kesatuan maka akan dapat menghadapi perbedaan dengan penuh kesabaran.
• Dengan adanya persatuan dan kesatuan maka akan memperlancar pembangunan nasional.
• Seperti yang kita ketahui bahwa bangsa Indonesia merupakan bangsa yang pluralisme dan juga multikultural maka dengan adanya persatuan dan kesatuan akan menciptakan kedamaian dan keamanan.
• Dengan adanya persatuan dan kesatuan maka akan mempermudah mengatasi berbagai ancaman yang muncul.
• Dengan adanya persatuan dan kesatuan maka akan tercipta kehidupan yang seimbang, harmonis, serta serasi antar manusia.
Makna penting gotong royong, antara lain:
• Gotong royong dapat meningkatkan persatuan dan kesatuan
• Gotong royong mampu meringkankan pekerjaan
• Gotong royong mampu menjadikan masyarakat semakin rukun
• Gotong royong dapat mempererat persaudaraan
• Gotong royong dapat mewujudkan sikap kebersamaan dan perdamaian
Pelajari lebih lanjut :
• Materi tentang contoh sikap persatuan dan kesatuan yomemimo.com/tugas/30263046
• Materi tentang dampak persatuan dan kesatuan yomemimo.com/tugas/984553
• Materi tentang pengertian persatuan dan kesatuan yomemimo.com/tugas/14356424
Detail jawaban :
Kelas : SD - 1
Mapel : PPKn
Bab : 1 - Hidup Rukun dalam Perbedaan
Kode : 1.9.1
#AyoBelajar #SPJ5
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 03 Jul 23