1. Salah satu makna dari sila pertama Pancasila adalah kebebasan

Berikut ini adalah pertanyaan dari balqisnayyirotulchou pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Salah satu makna dari sila pertama Pancasila adalah kebebasan dalam beragama jelaskan maksudnya!2. Bagaimanakah penggambaran lambang dari Pancasila?
3. Uraikan pemaknaan dari gambar bintang emas pada simbol sila pertama Pancasila!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.bangsa Indonesia mempunyai kebebasan untuk menganut agama dan menjalankan ibadah yg sesuai dengan ajaran agamanya

2.burung garuda dengan 5 perisai yg melambangkan sila dari sila ke-1 hingga sila ke-5

3.sebagai simbol cahayakerohanian dari tuhan pada manusianya

maaf kalo salah jawaban nya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raihanauliahafizh273 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 10 May 23