knp hak dan tanggung jawab harus dilaksanakan secara bersama​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hariswirasena800 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Knp hak dan tanggung jawab harus dilaksanakan secara bersama​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hak dan kewajiban yang tidak dilaksanakan secara bersama akan menimbulkan masalah/konflik.

Hak adalah kewenangan yang diberikan yang diperoleh setiap individu sejak lahir, bahkan dalam kandungan. Tanggung jawab adalah keadaan untuk wajib menanggung segala sesuatunya. Kita bebas melakukan sesuatu karena ada nya hak. Seseorang tidak bisa hidup terlalu bebas dengan haknya, namun harus memiliki batasan aturan atau kewajiban yang kemudian bisa di pertanggung jawabkan. Setiap apa yang dilakukan harus bisa di pertanggung jawabkan. Dari rasa tanggung jawab ini kita bisa menghindari konflik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsmealpukat dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Apr 23