Indonesia merupakan salah satu negara yang rawan akan Konflik. Konflik

Berikut ini adalah pertanyaan dari 30chiyojocelyn pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Indonesia merupakan salah satu negara yang rawan akan Konflik. Konflik tersebut muncul akibat adanya beragam perbedaan dari berbagai aspek. Walaupun Indonesia memiliki semboyan "Bhinneka Tunggal Ika", tetapi nampaknya konflik di Indonesia masih terus saja terjadi. Tentunya konflik tersebut dapat menimbulkan perpecahan pada bangsa Indonesia. Berdasarkan kondisi tersebut, Bagaimanakah sikapmu sebagai warga negara yang baik untuk menyikapi konflik akibat keberagaman tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perbedaan budaya dan banyaknya keragaman yang ada di sekitar kita, sebaiknya tidak menjadi bahan perselisihan dan pertentangan. Kita harus menghormati budaya dari daerah lainnya.

Tujuannya untuk menjaga kedaulatan negara dan ketentraman dalam hidup bermasyarakat serta melestarikan kebudayaan bangsa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zahraaja16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Jul 23