Salah satu siswa terkena penyakit covid dan dia mengisolasi dirinya

Berikut ini adalah pertanyaan dari irfanmuli1 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Salah satu siswa terkena penyakit covid dan dia mengisolasi dirinya tetapi tidak memiliki gejala covid, siswa yang lain bergantian mengantarkan makan kpd siswa tersebut, cerita tersebut merupakan contoh dari sikapsebutkan 10 dampak yang terjadi jika kewajiban tidak dilakukan dgn benar

sebutkan 10 manfaat menghargai keberagaman ekonomi masyarakat

sebutkan 5 kegiatan yang memperkokoh persatuan dan kesatuan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Akibat bila tidak melaksanakan kewajiban : 1. Tidak akan mendapatkan hak kita. Karena hak hanya dapat terpenuhi apabila kita sudah selesai melaksanakan kewajiban kita,kita tidak boleh menuntut hak kita sebelum menunaikan kewajiban. Contohnya : Kita belum membayar uang iuran keamanan lingkungan.

Manfaat Keberagaman Ekonomi dalam Kehidupan Masyarakat

Kebutuhan Barang dan Jasa Mudah Terpenuhi. Salah satu faktor yang menyebabkan adanya keberagaman ekonomi adalah beragamnya cara manusia dalam mengolah alam dan memenuhi kebutuhan hidup mereka. ...

Menciptakan Lapangan Kerja. ...

Terciptanya Tenggang Rasa dan Toleransi.

Contoh Perilaku Persatuan dan Kesatuan di Lingkungan Keluarga

Menghormati anggota keluarga.

Berbakti pada kedua orang tua.

Menolong saudara baik itu adik atau kakak.

Bekerja sama membersihkan lingkungan rumah.

Gotong royong menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auraasmaranycahaya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 12 Aug 23