apa yg di sebut tanggung jawab ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aazkiyaramadhani pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa yg di sebut tanggung jawab ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tanggung jawab merupakan suatu tindakan yang di mana mewajibkan seseorang individu melakukan atas tanggung jawab baik itu diberikan maupun berasal dari dirinya sendiri sehingga tanggung jawab bersifat sangat wajib dilaksanakan.

contoh tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari:

  • tanggung jawab atas diberikannya amanah dari orang lain yang harus kita jalankan
  • mengerjakan ujian dengan jujur merupakan salah satu sikap dari tanggung jawab
  • membantu ibu dalam pekerjaan rumah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlfiAp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Mar 23