1.Bagaimana cara menghadapi keadaan musyawarah yang tidak berlangsung lancar akibat

Berikut ini adalah pertanyaan dari kenziekayanaba43 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Bagaimana cara menghadapi keadaan musyawarah yang tidak berlangsung lancar akibat ada beberapa musyawarah yang merasa pendapatnya paling benar2.bagaimana sikap yg sebaiknya kita lakukan saat bermusyawarah ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Memberi pemahaman bahwa dalam Musyawarah pasti akan ada pendapat yang dipilih dan tidak dipilih maka dari itu kita tidak boleh merasa pendapat kita paling benar

2.menghormati orang yang sedang berpendapat dan menerima dengan lapang dada walau pendapat kita tidak diterima

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh geogeofrandes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jun 23