No. 3 5 6 Daftar Pertanyaan Mengenai Hasil Wawancara Keberagaman

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadhiraginan pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

No. 3 5 6 Daftar Pertanyaan Mengenai Hasil Wawancara Keberagaman Wirausaha di Lingkungan Sekitar Pertanyaan Jawabatolong di jawab cepat, terima kasih

No. 3 5 6 Daftar Pertanyaan Mengenai Hasil Wawancara Keberagaman Wirausaha di Lingkungan Sekitar Pertanyaan Jawaba tolong di jawab cepat, terima kasih ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pertanyaan

Kapan Pak Iwan mengawali usaha bengkel motor ini?

Usaha bengkel saya ini berdiri sejak tahun 2008. Usaha bengkel ini diawali dengan usaha tambal ban dan ganti oli, dengan memanfaatkan ruang kecil di samping kios paman saya. Seiring berjalannya waktu saat ini bengkel motor saya sudah cukup besar dan memiliki kios sendiri.

Bagaiman Pak Iwan mengawali usaha bengkel ini?

Setamat SMA kebetulan ada teman yang menjual kompresor. Akhirnya saya membeli kompresor tersebut dan membuka tempat tambal ban dan ganti oli. Saya mulai mengumpulkan uang sedikit-sedikit. Setelah beberapa tahun akhirnya membuka kios dan bengkel baru.

Bagaimana perkembangan usaha bengkel Pak Iwan saat ini?

Seiring berjalannya waktu, usaha saya semakin berkembang dengan membuka kios sendiri lalu membuka bengkel yang agak besar. Dari usaha bengkel dan kios ini, keuntungan bersih yang saya dapatkan sudah semakin membaik; yaitu kira-kitra 3 jutaan sebulan.

Bagaimana cara Bapak mengembangkan usaha bengkel ini?

Beberapa cara yang saya lakukan untuk mengembangkan bengkel ini yang pertama, saya selalu bekerja dengan jujur. Kedua, ramah dan senyum kepada orang yang datang. Ketiga, saya tidak mengambil keuntungan yang terlalu berlebihan dari pelanggan. Keempat, kerja jangan setengah-setengah, beri yang terbaik ke pelanggan. Dengan begitu pelanggan akan merasa nyaman dan akan datang terus ke kita.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh budimanchi3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Mar 23