apa itu toleransi? tuliskan salah satu contoh toleransi!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mahiramind pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa itu toleransi?
tuliskan salah satu contoh toleransi!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Secara bahasa toleransi berati tenggang rasa . secara istilah , toleransi adalah sikap menghargai dan menghormati perbedaan antarsesama Manusia . Allah SWT menciptakan manusia berbeda satu sama lain . perbedaan tersebut bisa menjadi kekuatan jika dipandang secara positif

Jawaban:Toleransi adalah sifat/sikap saling menghargai terhadap perbedaan pendapat, pandangan, kepercayaan, kebiasaan, kelakuan, dsb sesama manusia.Beberapa contoh perilaku toleransi dalam kehidupan sehari-hari adalah :Menghormati pendapat orang lain.Tidak memaksakan orang lain untuk memeluk agama kita.Menghargai keputusan orang lain.Berteman dengan siapa saja.Membiarkan orang lain untuk menjalankan kepercayaan/tata cara peribadatan mereka.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wibirull dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 Jan 23