Jelaskan prinsip sila ke-2 yang berkaitan erat dengan nilai-nilai sila

Berikut ini adalah pertanyaan dari kesyagisela21 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan prinsip sila ke-2 yang berkaitan erat dengan nilai-nilai sila pertama​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sila kedua Pancasila yaitu 'kemanusiaan yang adil dan beradab'. Nilai-nilai apa saja yang terkandung dalam sila kedua Pancasila?

Nilai yang terkandung dalam sila kedua Pancasila adalah nilai kemanusiaan. Lebih jauh, nilai-nilai yang terkandung dalam sila kedua yaitu nilai kemanusiaan, nilai keadilan, dan nilai keadaban.

Sila kedua Pancasila, 'kemanusiaan yang adil dan beradab' berisi cita-cita kemanusiaan untuk dapat menjadi lengkap, adil, dan beradab dalam memenuhi seluruh hakikat manusia. Kemanusiaan yang adil yang beradab adalah rumus sifat keluhuran budi manusia Indonesia, seperti dikutip dari buku Pancasila oleh Tim Pusdiklat Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Keuangan.

Penjelasan:

maaf kalo salah ya..

jadikan jawaban yang terbaik yaa.

semangat belajar nya!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifinigustin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22