Tuliskan 5 Hak & Kewajiban Di Lingkungan Rumah & Di

Berikut ini adalah pertanyaan dari hzkynursutopo pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 5 Hak & Kewajiban Di Lingkungan Rumah & Di Lingkungan Sekolah!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hak di Lingkungan Rumah

  1. Hak untuk memperoleh makanan.
  2. Hak untuk memperoleh kasih sayang dari orang tua.
  3. Hak untuk beristirahat.
  4. Hak untuk memperoleh perlindungan dari orang tua.
  5. Hak untuk menyampaikan pendapat saat berdiskusi.

Hak di Lingkungan Sekolah

  1. Hak untuk memperoleh ilmu.
  2. Hak untuk bertanya dan berpendapat.
  3. Hak untuk menggunakan fasilitas sekolah.
  4. Hak untuk memperoleh bimbingan dan kasih sayang dari guru.
  5. Hak untuk meminjam buku di perpustakaan.

Kewajiban di Lingkungan Rumah

  1. Menaati nasihat orang tua.
  2. Mematuhi aturan di rumah.
  3. Membantu orang tua.
  4. Menjaga kebersihan rumah
  5. Mengerjakan tugas sekolah.

Kewajiban di Lingkungan Sekolah

  1. Menaati peraturan sekolah.
  2. Menghormati dan menghargai guru.
  3. Menjaga nama baik sekolah.
  4. Menjaga kebersihan dan keamanan sekolah.
  5. Wajib mengikuti pembelajaran dengan baik.

Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ivangultom1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 May 22