Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban yang tepat26. Pak Haedar

Berikut ini adalah pertanyaan dari maulidhawawa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban yang tepat26. Pak Haedar dan para nelayan mencan ikan di laut. Mereka menggunakan jala ikan
dan perahu tradisional. Mereka tidak menggunakan zat yang berbahaya untuk
menangkap ikan, sehingga habitat laut tetap terpelihara Pak Haedar dan nelayan
tersebut menunjukkan sikap melaksanakan kewajiban kepada alam disertai sikap
27. Perhatikan gambar berikut inil​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peduli/menghargai lingkungan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kyaraazkafinanda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21