Berikut ini adalah pertanyaan dari ripaht925 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- Palembang, Sumatera Selatan ( pusat )
- Bangka Belitung
- Lampung
Penjelasan:
Sriwijaya adalah salah satu kedatuan bahari historis yang berasal dari Palembang dan banyak memberi pengaruh di Asia Tenggara (terutama dalam kawasan Nusantara barat) dengan daerah kekuasaan yang membentang dari Sumatra, Kepulauan Riau, Bangka Belitung, Lampung Singapura, Semenanjung Kra (kini Thailand dan Malaysia), Kamboja, Vietnam Selatan, Kalimantan, Jawa Barat dan Jawa Tengah.
Kerajaan Sriwijaya didirikan oleh Dapunta Hyang Sri Jayanasa di daerah Palembang, Sumatera Selatan pada abad ke-7
Sriwijaya merupakan negara maritimdengan armada laut yang kuat wilayahnya sangat luas sehingga dijuluki sebagainegara nasional pertama. Selain itu Sriwijaya sebagai pusat pengembangan agama Buddha Mahayanadi Asia Tenggara dengan gurunyaSakya kirtidandharmapala.Pada masaRaja BalaputradewaSriwijaya mengalamizaman keemasan.
Raja² Kerajaan Sriwijaya:
- Dapunta Hyang Sri Jayanasa ( 683 M )
- Indravarman ( 702 M )
- Rudra Vikraman / Lieu-téng-wei-kong ( 728 M )
- Sangramandhananjaya ( 775 M )
- Daranindra / Rangkai Panangkaran ( 778 M )
- Samarangrawira / Rangkai Warak ( 782 M )
- Dharmasetu ( 790 M )
- Samaratungga / Rakai Garung ( 792 M )
- Balaputradewa ( 856 M )
- Sri Udayadityawarman ( 960 M )
- dll
Kerajaan Sriwijaya Runtuhpada tahun1377
maaf klo salah kak, jadikan jawaban tercerdas yaa...
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syahadafaustina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 30 Aug 22