tokoh-tokoh dalam cerita " mengintip langit Utara "​

Berikut ini adalah pertanyaan dari MauraAnindya8 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tokoh-tokoh dalam cerita " mengintip langit Utara "​
tokoh-tokoh dalam cerita

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bacaan tentang Mengintip Langit Utaramenceritakan tentangsekelompok anakyang inginmengamati langit. Mereka ingin mengamati fenomena dan benda apa saja yang dapat mereka lihat di langit. Nama-nama tokoh yang ada pada cerita Mengintip Langit TimuradalahRudi, Bayu, Runi, Datuk, dan Amir.

Pembahasan

Cerita tentang Mengintip Langit Timurpenuh denganmaknadanpelajaran. Pada cerita ini diceritakan sekelompok anak yang ingin mengamati benda-benda langit dengan menggunakan peta langit. Peta langit atau juga disebut peta bintangdigunakan untukmemahami benda-benda langitsepertirasi bintang, galaksi, dan hal-hal terkait astronomi.

Manfaat Mempelajari Ilmu Astronomi

Cerita Mengintip Langit Timur merupakan sebuah kisah sekelompok anak yang sedang mengamati rasi banting.Ilmu yang mempelajari tentangperbintanganadalahastronomi. Berikut ini manfaat dari mempelajari ilmu astronomi:

  • Mengubah pola pikirmanusia agar tidak selalu berpikir tentang hal-halmagis. Hal ini disebabkan dibeberapa tempat masih banyak sekelompok orang yang selalu mengidentikanperbintangan dengan sesuatu yangmagisdantidak masuk akal.
  • Dapat mempelajari cara perhitungan tanggal.
  • Mempelajari penyebabdariperubahan cuaca yang ada di dunia.
  • Dapat memahami hubungan antara fenomenayang terjadi diduniadenganfenomenadilangit.

Pelajari lebih lanjut:

Detail jawaban:

Kelas: XII

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: Bab 5 - Pertanyaan Sesuai Bacaan

Kode: 12.1.5

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ardianpradana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21