4. Jika kamu ingin menjadi seorang pemimpin, maka harus mau

Berikut ini adalah pertanyaan dari kevinronianto pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

4. Jika kamu ingin menjadi seorang pemimpin, maka harus mau mengetahui kelebihan dan kekurangandiri sendiri. Hal ini bisa bermanfaat agar kita bisa ....
a. mengembangkan kelebihan serta memperbaiki kekurangan
b. menyombongkan kelebihan dan menyembunyikan kekurangan
c. menutupi kelebihan dan menonjolkan kekurangan
d. mengasah kelebihan dan melupakan kekurangan
5. Setiap orang mempunyai kelebihan dan kekurangan, maka ketika kita menjadi pemimpin harus ....
a. mampu menunjukkan semua kelebihan
b. bisa menghargai kelebihan dan kekurangan orang lain
c. mampu mencari kekurangan-kekurangan setiap orang
d. bisa membanding-bandingkan kelebihan yang dimiliki anggota yang dipimpin
Ho
6. Seorang pemimpin yang baik, jika ada anggotanya yang saling bermasalah. Sebaiknya diselesaikan
dengan cara ..
a. Menyuruh adu debat
b. Meminta saling melapor ke polisi
c. Mengutamakan yang paling akrab
d. Mengadakan musyawarah
u
7. Bacalah paragraf di bawah ini !
Ibu Erika berencana mendirikan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu ). Ketika memaparkan
rencananya , di hadapanseluruh warga ia menyampaikan ajakannya, "Selamat pagi Bapak dan bu ,
Selamat datang di acara kebersamaan yang di adakan di hari Minggu in. Saya sangat senang dapat
bertemu seluruh warga pada acara yang menyatukan kita semua
Pembicara dalam penggalan pidato di atas adalah ...
a. Warga
b. Camat
C. Bupati
d. Ibu Erika​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

4.a. mengembangkan kelebihan serta memperbaiki kekurangan

5.b. bisa menghargai kelebihan dan kekurangan orang lain

6.d. Mengadakan musyawarah

7.d. Ibu Erika

Semoga membantu,maaf klo slh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PurplePinkpink dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21