1. Keragaman budaya merupakan sebuah ....a. identitas bangsab. bahasa bangsac.

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhamadalfakhrezi pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Keragaman budaya merupakan sebuah ....a. identitas bangsa
b. bahasa bangsa
c. simbol negara
d. senjata negara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Keragaman budaya yang terdapat di dalam suatu bangsa dapat menjadikan hal itu sebagai identitas bangsanya itu sendiri.

Pembahasan

Identitas nasional adalah kepribadian maupun jati diri suatu bangsa yang bisa membuat orang - orang membedakan bangsa satu dengan bangsa lainnya.

Identitas bangsa bisa juga di sebut sebagai sifat maupun jati diri yang melekat pada bangsa itu sendiri. Ada pun yang di sebut identitas nasional, identitas nasional merupakan hal buatan karena identitas nasional ini di buat, dan di sepakati oleh warga dari bangsa tersebut sebagai identitas bangsanya.

Identitas negara merupakan suatu hal sekunder karena identitas nasional hadir setelah identitas suatu bangsa mempunyai indentitas yang berbeda - beda.

Faktor - faktor pembentuk identitas nasional

  1. Faktor objektif = Meliputi faktor geografis dan demografis
  2. Faktor subjektif = Meliputi faktor sosial, politik, kebudayaan, dan sejarah suatu bangsanya itu sendiri.
  3. Faktor primer = Meliputi etnis, bahasa, dan agama yang banyak di anut oleh masyarakat dalam suatu bangsa.
  4. Faktor pendorong = Meliputi komunikasi dan teknologi, seperti lahirnya angkatan bersenjatan atau kemiliteran pada kehidupan suatu bangsa.
  5. Faktor penarik = Meliputi bahasa, biokrasi yang tumbuh, dan sistem pendidikan di dalam suatu bangsa.
  6. Faktor reaktif = Meliputi dominasi, pencarian identitas dan penindasan.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi ini tentang Identitas Nasional yomemimo.com/tugas/6380534
  2. Materi ini tentang identitas bangsa​ yomemimo.com/tugas/31516292
  3. Materi ini tentang Arti kata identitas yomemimo.com/tugas/21369086

----------------------------------------------------------

Detail jawaban

Kelas: -

Mapel: PPKN

Bab: -

Kode: -

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mrsaidaningsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21