Tolong dibantu jawaban yang benar. 1. Bagaimana cara memberantas korupsi di

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ayu010810 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong dibantu jawaban yang benar.1. Bagaimana cara memberantas korupsi di lingkungan kampus, misalnya uang kas?
2. Bagaimana cara memberantas korupsi di tengah masyarakat, misalnya kegiatan RT/RW ?
3. Bagaimana cara memberantas korupsi di lembaga pemerintah, misalnya membuat KTP?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. memiliki moralitas tinggi dan memiliki kemampuan interpersonal tinggi naik atau berkiprah dalam pemerintahan menggantikan generasi sekarang yang dianggap penuh dengan koruptor, tindakan korupsi di harapkan dapat di tekan bahkan di hapuskan karena ada kesadaran dalam diri kita sebagai mahasiswa untuk turut memajukan negara dengan tidak melakukan korupsi.

2. a.Membuat aturan/tata-tertib/kesepakatan/perjanjian, yangdidasari akan kesadaran bahwa seluruh organisasi mempunyaiunsur manusiawi (karena anggota/individu-individu di dalamnya

b. Menerapkan kaidah-kaidah manajemen modern, di ataranyaadalah perencanaan kerja yang baik, sehingga mudah dimonitoring

3. memberi pemahaman kepada masyarakat mengenai korupsi

membuat poster/brosur mengenai pemberantasan korupsi

Penjelasan:

Semoga Bermanfaat.. Semangat-!!☺️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh frenurchris417 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Jun 21