asal daerah bajunya:keunikan bajunya:​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yahyawijaya061 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Asal daerah bajunya:

keunikan bajunya:​
asal daerah bajunya:keunikan bajunya:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

☆asal daerah bajunya : Bali

☆keunikan bajunya :

•Pakaian adat pria biasanya berciri khaskan menggunakan penutup kepala berupa udeng, dimana memakai atau menggunakan baju berupa jas berkerah ataupun berbagai jenis baju asal rapi, kamen, saput, keris, dan juga tak luput dengan selendang.

•Pakaian adat wanita biasanya berciri khaskan menggunakan sanggul, kebaya, kamen, bulang pasang, dan juga tak luput dengan selendang.

•Pada acara-acara resmi yang ada, pakaian adat pria dengan wanita biasanya tidak mempunyai penutup bahu serta lengan.

• Menggunakan bija atau mebija dimana diletakan di kening.

Penjelasan : Bali adalah sebuah pulau di Indonesia yang dikenal karena memiliki pegunungan berapi yang hijau, terasering sawah yang unik, pantai, dan terumbu karang yang cantik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurulmanahan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21