kesatuan erat hubungannya dengan???

Berikut ini adalah pertanyaan dari Pinkmey pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Kesatuan erat hubungannya dengan???

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kesatuan erat hubungannya dengan PERSATUAN. Oleh sebab itu dalam banyak tulisan juga kesempatan, kedua kata ini selalu disandingkan dan disebut dengan PERSATUAN & KESATUAN. Tanpa adanya persatuan maka kesatuan bangsa Indonesia mustahil diraih.

» Pembahasan

KESATUAN pada hakekatnya adalah hasil dari upaya-upaya persatuan. Kesatuan ini adalah keutuhan yang padu, berjalan serasi dan harmonis dalam keberagaman sekalipun. Adapun pengertian dari PERSATUAN adalah satu dan utuh, tidak terpecah belah meski terdiri atas beragam corak. Dalam KBBI, persatuan ini disebutkan sebagai suatu ikatan, kumpulan, gabungan dan semacamnya yang telah bersatu. Persatuan ini dinamakan pula dengan serikat atau perserikatan.

Pada Indonesia yang masyarakatnya majemuk, persatuan dan kesatuan ini bagaikan tulang punggung dalam mempertahankan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Tanpa adanya persatuan dan kesatuan maka kemajemukan tersebut akan menjadi biang perpecahan dan konflik yang merusak bangsa dari dalam.

» Pelajari Lebih Lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : -

Kelas          : SD

Mapel         : PPKN

Bab             : Persatuan & Kesatuan

Kata Kunci : Erat, Kaitan, Utuh, Serasi, Hamonis

Kesatuan erat hubungannya dengan PERSATUAN. Oleh sebab itu dalam banyak tulisan juga kesempatan, kedua kata ini selalu disandingkan dan disebut dengan PERSATUAN & KESATUAN. Tanpa adanya persatuan maka kesatuan bangsa Indonesia mustahil diraih.» PembahasanKESATUAN pada hakekatnya adalah hasil dari upaya-upaya persatuan. Kesatuan ini adalah keutuhan yang padu, berjalan serasi dan harmonis dalam keberagaman sekalipun. Adapun pengertian dari PERSATUAN adalah satu dan utuh, tidak terpecah belah meski terdiri atas beragam corak. Dalam KBBI, persatuan ini disebutkan sebagai suatu ikatan, kumpulan, gabungan dan semacamnya yang telah bersatu. Persatuan ini dinamakan pula dengan serikat atau perserikatan.Pada Indonesia yang masyarakatnya majemuk, persatuan dan kesatuan ini bagaikan tulang punggung dalam mempertahankan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Tanpa adanya persatuan dan kesatuan maka kemajemukan tersebut akan menjadi biang perpecahan dan konflik yang merusak bangsa dari dalam.» Pelajari Lebih Lanjut:	Materi tentang pengertian persatuan dan kesatuan https://brainly.co.id/tugas/47881Materi tentang persatuan dan kesatuan bangsa https://brainly.co.id/tugas/151432• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •» Detil JawabanKode           : -Kelas          : SDMapel         : PPKNBab             : Persatuan & KesatuanKata Kunci : Erat, Kaitan, Utuh, Serasi, Hamonis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Jul 19