Berikut ini adalah pertanyaan dari elaena49 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Pelajaran PPKn
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. K.H Ahmad Dahlan, Ir. Soekarno, Mohammad Hatta, Prof. Mr. Mohammad Yamin, dan K.H Wahid Hasyim.Proyek kewarganegaraan kls 9 hal 29
Pelajaran PPKn2. K.H Ahmad Dahlan Muhammad Darwis adalah seorang ulama besar bergelar Pahlawan Nasional Indonesia yang merupakan pendiri Muhammadiyah. Ia lahir di Yogyakarta, 1 Agustus 1868.
K.H Ahmad Dahlan merupakan keturunan kedua belas dari Maulana Malik Ibrahim, salah satu seorang terkemuka di tanah jawa atau lebih dikenal dengan wali songo.Pada umur 15 tahun, ia memutuskan untuk berangkat haji dan menetap selama lima belas tahun di Mekah.
Sejak itulah ia mulai mempelajari pemikiran-pemikiran pembaharu dalam islam dengan tokoh-tokoh ternama seperti: Muhammad Abduh, Al Ghifari, Rasyid Ridha dan Ibnu Taimiyah.
a. Peran dalam pendidikan Indonesia
- Mendirikan sekolah, masjid, dan langgar- Mendirikan rumah sakit dan poliklinik
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsyy00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Nov 22