✍️Soal SBdP 1. Tangga nada yang terdiri dari lima nada

Berikut ini adalah pertanyaan dari helena2009ristiana pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

✍️Soal SBdP1. Tangga nada yang terdiri dari lima nada pokok disebut ....
A. Nada diatonis
B. Nada mayor
C. Nada minor
D. Nada pentatonis

2 Tangga nada pelog memiliki susunan nada.....

3. Lagu lir-ilir berasal dari daerah...

4. Apakah perbedaan tangga nada pelog dan slendro?

✍️ Soal PPKn
1. Kerja bakti merupakan cermin hidup rukun dalam menciptakan …. bangsa.,
A.Persatuan dan kesatuan
B.Pengacau
C.Perselisihan
D. Permusuhan

2. Setiap warga negara harus menjaga persatuan dan kesatuan agar bangsa kita menjadi ….
A.Miskin
B.Tertinggal
C.Terbelakang
D.Maju

3. Seharusnya keragaman budaya di negera ini, kita jadikan sebagai ….
A. Pemecah persatuan
B.Penghalang kemajuan bangsa
C.Pemicu perpecahan antarbangsa
D. Perekat persatuan dan kesatuan

4. Salah satu cara untuk memupuk rasa persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari hari yaitu dengan ….
A.Hanya mau mempelajari budaya sendiri
B. Mengakui keberagaman budaya daerahnya sendiri
C..Saling belajar budaya antar daerah
D. Mengembangkan budayanya masing masing



Jwb sekarang plis

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

SBDP

1. d.nada Pentatonis

2. susunannya hampir sama dengan tangga nada diatonis mayor (do,re,mi,fa,sol,la,si,do),namun yang paling dominan biasanya hanya 5 yaitu do,mi,fa,sol,si,do. sedangkan kedua nada yang lain seperti re dan la menjadi nada sisipan

3. dari Jawa tengah

4. Slendro memiliki 5 nada per oktaf, yaitu 1 2 3 5 6 [C- D E+ G A] dengan perbedaan interval kecil. Pelog memiliki 7 nada per oktaf, yaitu 1 2 3 4 5 6 7 [C+ D E- F# G# A B] dengan perbedaan interval yang besar.

1. a.persatuan dan kesatuan

2. d.maju

3. d.perekat persatuan dan kesatuan

4. c.saling belajar budaya antar daerah

Penjelasan:

semoga membantu;)

ma'af kalo salah

jadikan jawaban terbaik yah kak:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh atiqominarika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21