sebutkan perilaku baik saat bermedia sosial​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aminahnur111gmailcom pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan perilaku baik saat bermedia sosial​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Menggunakan kata-kata yang baik, sopan, dan tidak memancing konflik dalam mengirim-menerima pesan

2.tidak berkata kasar

3.Hindari menyebarluaskan urusan pribadi teman atau orang lain di media sosial

4.Hindari memposting hal-hal dengan niatan pamer atau menyombongkan diri sendiri

semoga membantu maaf klo salah:D

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anninda52 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21