5 efek besar dari penggundulan hutan adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aw866754 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

5 efek besar dari penggundulan hutan adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Berkurangnya sumber oksigen dunia

2. Sering terjadi Bencana alam seperti tanah longsor & banjir

3. Tidak ada cadangan air tanah

4. Hewan & tumbuhan kehilangan tempat tinggal

5. efek rumah kaca semakin meningkat karena hutan dapat mengikat CO2 dari asap² lalu melepaskannya sebagai oksigen. jika tidak ada pohon, efek rumah kaca akan meningkat.

Penjelasan:

>| Maap kalo salah |<

☆¤••》Semoga membantu《••¤☆

¤=> No Google, No copas <=¤

_______________________________

Answering by: LalitaX

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LalitaX dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21