Berikut ini adalah pertanyaan dari sheetyas969 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar
Pertempuran fisik selalu mengalami kegagalan,berangkat dari kesadaran dan kemauan untuk melawan, maka mulai muncul berbagai organisasi pergerakan,meskipun masing masing organisasi memiliki cara perjuangan yang berbeda,mereka tetap mempunyai satu tujuan yaitu mencapai kemerdekaan,kebulatan tekad para pemuda untuk bersatu mencapai puncaknya dengan dicetuskannya sumpah pemuda 28 oktober 1928..organisasi ini merupakan organisasi pertama yang didirikan oleh bangsa indonesia dan beranggotakan mahasiswa stovia, berdirinya organisasi merupakan awal kebangkitan nasional atau pergerakan nasional, sehingga di tetapkan sebagai hari kebangkitan nasional. Organisasi tersebut adalah..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Boedi Oetomo
Penjelasan:
Hari Kebangkitan Nasional diperingati setiap tanggal 20 Mei oleh bangsa Indonesia. Tanggal tersebut merupakan hari berdirinya Boedi Oetomo (BO) pada 20 Mei 1908. BO adalah salah satu organisasi awal di Hindia Belanda (Indonesia) yang menyuarakan nasionalisme.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mikaelktp06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21