sebutkan pengertiansuku,ras dan agama​

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliaifandra pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan pengertiansuku,ras dan agama​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Suku adalah suatu golongan manusia mengidentifikasi dirinya dengan sesamanya berdasarkan garis keturunan yang dianggap sama dengan merujuk kepada ciri khas seperti :budaya,bahasa,dll.

-agama adalah sebuah koleksi terorganisir dari kepercayaan,sistem budaya,dan pandangan dunia yang menghubungkan manusia dengan tatanan/perintah dari kehidupan.

-ras adalah suatu sistem klasifikasi yang digunakan untuk mengkategorikan manusia dalam populasi/kelompok besar dan berbeda melalui ciri fenotipe,asal usul geografis,tampang jasmani dan kesukuan yang terwarisi.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariyahsiti41 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21