Susunlah 3 (tiga) contoh kalimat efektif dengan memperhatikan penggunaan tanda

Berikut ini adalah pertanyaan dari khansaKls5SD pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Susunlah 3 (tiga) contoh kalimat efektif dengan memperhatikan penggunaan tanda titik dua dan penulisan huruf kapital dengan benar!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama pada awal kalimat dan huruf pertama petikan langsung.

Misalnya :

Kita harus belajar kembali cara belajar.

Arkham berkata, “ Saya sedang sakit.”

2. Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama dalam ungkapan keagamaan, kitab suci, dan nama Tuhan, termasuk kata ganti untuk Tuhan.

Misalnya:

Allah

Yang Mahakuasa

…umat-Nya. 3.Huruf kapital dipakai sebagai huruf pertama gelar kehormatan, keturunan, keagamaan yang diikuti nama orang, atau nama jabatan dan pangkat yang diikut nama orang dan huruf pertama nama orang. Misalnya:

Akhmad Yunaidi

Gubernur Kuncoro Sutrisno

Menteri Mohammad Nuh

Haji Nus Yasin

PENJELASAN: SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melisaliem6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Nov 22