1. Mengapa Indonesia di sebut negara maritim ? 2. Tuliskan nama

Berikut ini adalah pertanyaan dari vic72gar pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Mengapa Indonesia di sebut negara maritim ?2. Tuliskan nama benua dan samudra dari segi geografis NKRI !
3. Apakah mamfaat sumpah pemuda ?
4. Tuliskan lambang dari setiap sila Pancasila
5. Apakah kepanjangan dari BPUP

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

1. dua pertiga wilayah Indonesia merupakan wilayah perairan sehingga Indonesia disebut sebagai negara maritim.

2. benua Asia dan benua Australia, samudra Hindia dan samudra Pasifik.

3. semangat gotong royong dan rajin bekerja

4. 1. (bintang) ketuhanan yang maha esa,2.(rantai) kemanusiaan yang adil dan beradab, 3.(pohon beringin) persatuan Indonesia,4.(kepala banteng) kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan,5.(padi dan kapas) keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

5. badan penyelidik usaha usaha persiapan kemerdekaan Indonesia (BPUPKI)

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azisriwayanto22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21